search
radio_button_unchecked
radio_button_unchecked
radio_button_unchecked
radio_button_unchecked
radio_button_unchecked
radio_button_unchecked
radio_button_unchecked
radio_button_unchecked
radio_button_unchecked
light_mode dark_mode
4 Self Reward Sederhana dan Mudah Dilakukan
Sabtu, 8 Januari 2022, 21:25 WITA Follow
image

bbn/ctreemagz.id/4 Self Reward Sederhana dan Mudah Dilakukan

IKUTI BERITABALI.COM DI

GOOGLE NEWS

BERITABALI.COM, NASIONAL.

Memberi penghargaan pada diri sendiri atau self reward adalah hal yang penting. Karena akan memacu diri untuk melakukan yang tetbaik.

Tak perlu sesuatu yang mahal, kadang banyak hal kecil yang bisa membuat kita bersyukur akan segala hal. Berikut 5 self reward sederhana yang mudah dilakukan.

1.    Jalan-jalan ke tempat yang sejuk

Merasakan udara yang sejuk dan asri bisa jadi hiburan tersendiri. Udara bersih seperti daerah pegunungan atau wisata alam akan membawa kenyamanan dan penghargaan.

2.    Mempelajari hal baru

Penghargaan terhadap diri sendiri bisa berupa skill atau kemampuan baru. Menambah keahlian adalah bentuk kita menghargai diri-sendiri.

3.    Meluangkan waktu untuk tidak melakukan apapun

Setelah kerja lembur dan melewati hari yang sangat panjang, sesungguhnya hal yang sangat dibutuhkan adalah relaks. Cara yang paling mudah dan murah untuk relaks adalah dengan tidak melakukan apapun.

4.    Mendengar Musik 

Musik adalah hal yang tidak pernah membosankan dan sangat efektif untuk membuat diri jadi lebih relaks. Kamu bisa mendengarkan musik kesukaan kamu sambil nyemil atau duduk santai

Reporter: bbn/tim



Simak berita terkini dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Ikuti saluran Beritabali.com di WhatsApp Channel untuk informasi terbaru seputar Bali.
Ikuti kami