search
radio_button_unchecked
radio_button_unchecked
radio_button_unchecked
radio_button_unchecked
radio_button_unchecked
radio_button_unchecked
radio_button_unchecked
radio_button_unchecked
radio_button_unchecked
light_mode dark_mode
Finalisasi Penlok Bandara Buleleng Ditarget Awal 2020
Jumat, 15 November 2019, 14:00 WITA Follow
image

beritabali.com/ist

IKUTI BERITABALI.COM DI

GOOGLE NEWS

BERITABALI.COM, DENPASAR.

Kementrian Perhubungan akan menargetkan finalisasi penetapan lokasi (penlok) pembangunan bandara Bali Utara atau Buleleng pada awal tahun 2020 mendatang.

[pilihan-redaksi]
Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi mengatakan pihaknya akan finalisasi penlok, aksesabilitas dan desain bandara Buleleng pada awal tahun 2020 mendatang.

"Semoga di awal tahun depan sudah keluar penloknya sehingga saya minta pak Gubernur untuk melengkapi yang lain seperti aksesabilitasnya," sebutnya, Jumat (15/11/2019) di Denpasar saat kunjungan kerja meninjau Pelabuhan Benoa.   

Terkait dengan pembebasan lahannya masih sedang diproses pemerintah daerah sedangkan untuk transportasi pendukung masih dilakukan studi apakah dengan menggunakan kereta api atau kombinasi. 

Untuk pembangunan dermaga segitiga, Kemenhub juga memastikan untuk pembangunan 3 dermaga yakni di Sanur, Nusa Penida dan Nusa Lembongan akan ditarget akhir 2020 selesai.  

Reporter: bbn/rob



Simak berita terkini dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Ikuti saluran Beritabali.com di WhatsApp Channel untuk informasi terbaru seputar Bali.
Ikuti kami