search
radio_button_unchecked
radio_button_unchecked
radio_button_unchecked
radio_button_unchecked
radio_button_unchecked
radio_button_unchecked
radio_button_unchecked
radio_button_unchecked
radio_button_unchecked
light_mode dark_mode
Pemakaian Angkutan Mudik Lebaran Dibawah 50 persen
Senin, 29 Agustus 2011, 14:28 WITA Follow
image

google.co.id/ilustrasi

IKUTI BERITABALI.COM DI

GOOGLE NEWS

BERITABALI.COM, DENPASAR.

Dinas Perhubungan Bali melaporkan pemakaian angkutan umum untuk mudik Lebaran di Bali secara rata-rata masih berada dibawah 50 persen. Hal ini terbukti dari 182 armada bus yang disediakan untuk angkutan mudik Lebaran, kurang dari setengah yang terpakai.

Kepala Dinas Perhubungan Bali Made Santha menegaskan rendahnya pemakaian angkutan umum untuk mudik lebaran karena para pemudik lebih memilih menggunakan sepeda motor.

“ Ini Karena masyarakat masih lebih banyak yang menggunakan sepeda motor, coba saja sekarang ke terminal Ubung masih banyak bus kita yang nganggur,” papar Made Santha.

 

Santha mengungkapkan akibat tingginya pemakaian sepeda motor menyebabkan antrian panjang pengguna sepeda motor di Pelabuhan Gilimanuk Bali. Dimana secara rata-rata para pengendara sepeda motor harus mengantri selama 3-8 jam untuk menyebrang dari pelabuhan Gilimanuk menuju pelabuhan Ketapang. 
 
 

Reporter: bbn/net



Simak berita terkini dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Ikuti saluran Beritabali.com di WhatsApp Channel untuk informasi terbaru seputar Bali.
Ikuti kami