search
radio_button_unchecked
radio_button_unchecked
radio_button_unchecked
radio_button_unchecked
radio_button_unchecked
radio_button_unchecked
radio_button_unchecked
radio_button_unchecked
radio_button_unchecked
light_mode dark_mode
Tanpa Atribut Partai, 15 Ribu Alumni SMK SMA Se-Bali Deklarasi Dukung Jokowi
Jumat, 29 Maret 2019, 22:35 WITA Follow
image

beritabali.com/ist

IKUTI BERITABALI.COM DI

GOOGLE NEWS

BERITABALI.COM, DENPASAR.

Beritabali.com, Denpasar. Tanpa atribut partai, sekitar 15 ribu alumni SMA dan SMK se-Bali hadiri reuni agung dan deklarasi mendukung Jokowi sebagai Presiden di periode kepempinan berikutnya pada Jumat (29/3) di Renon, Denpasar. 
 
[pilihan-redaksi]
Ketua panitia deklarasi dan reuni agung SMA dan SMK se Bali, Nyoman Sudiantara  menyebutkan, kegiatan ini dilakukan sebagai ungkapan hati nurani mendukung Jokowi. Selain itu, kegiatan alumi ini merupakan ujung tombak gerakan moral untuk Jokowi.
 
"Ini merupakan ungkapan hati nurani, dan kami merasa sebagai  alumni, juga sebagai ujung tombak gerakan moral Jokowi," jelasnya.
 
Dilanjutkan, dalam kegiatan ini juga merefleksikan agar bagaimana Bali dapat berpikir cerdas demi bangsa kedapan yang lebih baik. "Setidaknya Bali dapat berpikir cerdas, demi bagsa lebih baik lagi, itu harapan kami agar Jokowi dapat menjadi Presiden kembali," ujarnya. (bbn/aga/rob)

Reporter: bbn/aga



Simak berita terkini dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Ikuti saluran Beritabali.com di WhatsApp Channel untuk informasi terbaru seputar Bali.
Ikuti kami