Seorang Pemuda Ditebas di Tabanan Diduga Soal Utang Piutang
Minggu, 5 Januari 2020,
21:25 WITA
Follow
IKUTI BERITABALI.COM DI
GOOGLE NEWS
BERITABALI.COM, TABANAN.
Kasus penganiayaan dialami oleh remaja I MD GG (16) yang mengalami luka robek pada bagian kakinya setelah menjadi korban penebasan oleh temannya Jalan Sudirman, Banjar Dangin Carik, Desa Dajan Peken, Tabanan, Sabtu (4/1) malam.
Korban mengalami luka karena ditebas dengan sabit setelah dikeroyok oleh ACJ alias Kondro (18) yang dibantu temannya bernama Eliyas (21). Peristiwa tersebut diduga karena masalah utang piutang antara korban dan pelaku.
Berita Tabanan Terbaru
Reporter: bbn/tab