search
radio_button_unchecked
radio_button_unchecked
radio_button_unchecked
radio_button_unchecked
radio_button_unchecked
radio_button_unchecked
radio_button_unchecked
radio_button_unchecked
radio_button_unchecked
light_mode dark_mode
Kembalikan Citra Daging Babi, Dinas Pertanian Tabanan Bakal Gelar Pesta Makan Babi Guling
Jumat, 17 Maret 2017, 16:00 WITA Follow
image

ist

IKUTI BERITABALI.COM DI

GOOGLE NEWS

BERITABALI.COM, TABANAN.

Beritabali.com, Tabanan. Meskipun babi di daerah Gubug Tabanan dianyatakan negatif meningitis, untuk tingkat kewaspadaan, pihak Dinas Pertanian Tabanan akan tetap akan melakukan sosialisasi kepada masyarakat.

[pilihan-redaksi]
Sosialisasi tersebut terutama ke peternak babi dan hewan lainnya agar melakukan sanitasi yang benar supaya terhindar dari bakteri yang membawa penyakit.
 
Upaya lain yang akan dilakukannya yakni mengembalikan kepercayaan masyarakat makan daging babi, dengan cara menggelar pesta makan babi guling bersama.

"Kami akan lakukan langkah ini untuk mengembalikan image dari daging babi yang dicurigai mengandung bakteri MSS tersebut," tambah Budana.  

Pejabat asal banjar Tegeh, Desa Angsri, Kecamatan Baturiti ini menambahkan waktu pelaksanaanya direncanakan sebelum hari raya Nyepi. [nod/wrt]

Reporter: -



Simak berita terkini dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Ikuti saluran Beritabali.com di WhatsApp Channel untuk informasi terbaru seputar Bali.
Ikuti kami