search
radio_button_unchecked
radio_button_unchecked
radio_button_unchecked
radio_button_unchecked
radio_button_unchecked
radio_button_unchecked
radio_button_unchecked
radio_button_unchecked
radio_button_unchecked
light_mode dark_mode
Jangan Main-Main Lagi Dengan Proyek di Jembrana
Rabu, 29 Agustus 2007, 09:15 WITA Follow
image

Beritabali.com

IKUTI BERITABALI.COM DI

GOOGLE NEWS

BERITABALI.COM, JEMBRANA.

Seperti yang diberitakan sebelumnya, hasil kunjungan Komisi C DPRD Jembrana ke beberapa proyek pembangunan rehabilitasi rumdis paramedis di Kaliakah, Gedung Kantor Diklat, SD 1 Loloan Barat, ditemukan banyak penyimpangan.

 

Putu Budi Wihantara, angota Komisi C ketika ditemui Beritabali pagi ini (29/8) menyampaikan, bahwa DPRD tidak segan-segan melakukan pembongkaran jika pembangunan tersebut tidak sesuai bestek.

Tentang penggunaan besi yang banyak penyimpangan, jika besi belum dicor akan dilakukan konversi sedangkan jika sudah dicor akan dibongkar sebagian untuk pengecekan.

 

Hasil temuan komisi C kemarin (28/8) banyak ditemukan besi cor yang seharusnya 12 test diganti dengan yang 8 test.
Sedangkan Ketua DPRD Jembrana, Made Kembang Hartawan menegaskan agar para developer tidak main-main lagi. 

Reporter: bbn/ctg



Simak berita terkini dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Ikuti saluran Beritabali.com di WhatsApp Channel untuk informasi terbaru seputar Bali.
Ikuti kami