Akun
guest@beritabali.com

Beritabali ID:


Langganan
logo
Beritabali Premium Aktif

Nikmati akses penuh ke semua artikel dengan Beritabali Premium




Suwirta Lantik 8 Pejabat Pimpinan Tinggi Pratama

Selasa, 28 Februari 2017, 17:00 WITA Follow
Beritabali.com

ist

IKUTI BERITABALI.COM DI GOOGLE NEWS

BERITABALI.COM, KLUNGKUNG.

Beritabali.com, Klungkung. Bupati Klungkung Nyoman Suwirta melantik Pejabat Pimpinan Tinggi Pratama dilingkungan Pemkab Klungkung di depan Pemedal Agung Klungkung, Selasa (28/2). 
 
Suwirta mengatakan pelantikan pejabat ini merupakan kepercayaan yang diberikan, untuk itu bagi pejabat yang baru dilantik hendaknya dapat mengemban kepercayaan yang diberikan dengan penuh integritas, dedikasi serta tanggung jawab yang tinggi 
 
[pilihan-redaksi]
“Sebagai apapun kita, ketika ditempatkan pada jabatan itu, namun tidak bisa melaksanakan tugas dengan baik, maka lembaga /instasi tersebut tidak bisa berjalan maksimal," ungkapnya.
 
Suwirta juga berharap kepada pejabat yang baru dilantik, hendaknya mampu memberikan yang terbaik dan mempunyai komitmen yang kuat untuk membangun Kabupaten Klungkung.
 
Sementara, menurut Kepala BKD Klungkung I Komang Susana, sebanyak delapan orang pejabat telah dilantik, sesuai  Keputusan Bupati Klungkung  Nomor: 821.2/05/BKPSDM  tentang Pengangkatan Pejabat Pimpinan Tinggi Pratama. [rls/wrt]
Beritabali.com

Berlangganan BeritaBali
untuk membaca cerita lengkapnya

Lanjutkan

Reporter: -



Simak berita terkini dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Ikuti saluran Beritabali.com di WhatsApp Channel untuk informasi terbaru seputar Bali.
Ikuti kami